Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

SIRKUIT MANDALIKA DI PULAU LOMBOK

Sirkuit Mandalika Di Pantau Dari Udara Dan Eksotiknya Pulau Lombok Yang Di Gemari Turis Asing





Pulau Lombok sudah tidak asing lagi bagi kita. dan kita yang jauh dari Lombok pasti punya keinginan ke sana. nah mungkin tahun depan teman teman semua bisa mewujudkannya.

Karena di pulau lombok sudah dibangun Sirkuit Motogp Namanya Sirkuti Mandalika yang akan di gunakan Pagelaran Motogp Tahun 2022. Dan Dari Dorna dan FIM sudah mengatur jadwal khusus du Sirkuit Mandalika.

MotoGP sudah merilis jadwal pramusim untuk musim depan. Di jadwal pramusim MotoGP 2022 untuk sementara itu ada agenda tes di sirkuit Mandalika, Indonesia.

Seperti dikutip dari rilis resmi MotoGP, kelas utama MotoGP akan memiliki dua tes pramusim di awal 2022, plus tes shakedown di Sirkuit Internasional Sepang khusus untuk rider uji dan rookie.

Selain dua agenda di Sepang itu, ada pula aktivitas tes pramusim di Sirkuit Internasional Mandalika, yang rencananya menggelar seri balapan MotoGP 2022.

Jadwal Tes pramusim MotoGP 2022:

Shakedown Test: 31 Januari - 2 Februari

Tes Sepang: 5 - 6 Februari

Tes Mandalika: 11 - 13 Februari

Untuk jadwal balapan sendiri, Dorna selaku operator MotoGP juga mengumumkan tanggal sementara yang akan diajukan ke FIM untuk seri pertama MotoGP 2022. Ada seri MotoGP Qatar yang sementara ini dijadwalkan berlangsung 4-6 Maret 2022 dengan musim depan kembali dimulai di Sirkuit Internasional Losail.


Posting Komentar untuk "SIRKUIT MANDALIKA DI PULAU LOMBOK"